Aparatur Pemkot Siap Implementasikan SPIP
AMBON-HUMAS, Terselenggaranya Diklat Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP) bagi Pegawai Eselon III di Lingkup Pemerintah Provinsi Maluku dan Kota Ambon tanggal 18-22 Februari 2013, merupakan awal untuk mempersiapkan implementasi SPIP di lingkungan kerja masing-masing.
