Pemkot Bantu Warga Batu Gajah Budidaya Ikan Dalam Ember
PPID-Ambon, Budidaya ikan ternyata bisa dilakukan dengan menggunakan ember. Teknik yang dinamakan Budikdamber ini, belakangan populer di masyarakat, karena tidak membutuhkan lahan yang luas untuk membuat kolam.
