Pilkades Serentak Berakhir, Ini Para Pemenang Hasil Hitung Cepat
AMBON,PPID – Penghitungan Cepat atau Quick Count (QC) Pilkades Serentak di Kota Ambon untuk sebagian besar Desa/Negeri penyelenggara telah berakhir.
AMBON,PPID – Penghitungan Cepat atau Quick Count (QC) Pilkades Serentak di Kota Ambon untuk sebagian besar Desa/Negeri penyelenggara telah berakhir.
AMBON, PPID- Wali Kota Ambon, Richard Louhenapessy, mengakui dari hasil pantauan secara langsung di beberapa TPS terlihat partisipasi masyarakat sangat tinggi, dirinya juga optimis kemungkinan adanya sengketa Pilkades sangat kecil.
AMBON, PPID– Pemerintah Pusat (Pempus) lewat Direktorat Jenderal Bina Pemerintahan Desa, Kementerian Dalam Negeri (Kemdagri) turut memantau pelaksanaan Pilkades Serentak di Kota Ambon.
AMBON,PPID – Wali Kota Ambon, Richard Louhenapessy dan Wakil Wali Kota, Syarif Hadler, beserta jajaran Forkopimda Kota Ambon, didampingi Sekretaris Kota (Sekkot) Agus Ririmase, dan Pimpinan OPD di Lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon, memantau secara langsung pelaksanaan Pilkades Serentak di…
AMBON,PPID – Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Ambon melaksanakan kegiatan Penyiapan dan Tindak Lanjut Evaluasi Satuan Pendidikan Dasar Tahun 2022.
AMBON, PPID – Sekretaris Kota (Sekkot) Ambon, Agus Ririmasse, selaku ketua Panitia Pilkades Serentak Tingkat Kota Ambon secara resmi melepas armada pengangkut logistik Pilkades ke 8 (delapan) desa dan 1 (satu) negeri adat.
AMBON, PPID – Besok, 7 April 2022, menjadi peristiwa bersejarah bagi Pemerintah dan masyarakat Kota Ambon. pasalnya, untuk pertama kalinya 8 (delapan) desa dan 1 (satu) Negeri adat akan melaksanakan Pilkades serentak.
AMBON,PPID– Safari Ramadhan yang merupakan agenda tetap Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon di bulan puasa, akan tetap dilaksanakan di tahun ini.
AMBON,PPID – Badan Pengawas Obat Dan Makanan (BPOM) Ambon, bersama Dinas Kesehatan (Dinkes) dan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Perindag) Kota Ambon Selasa (5/4/2022) melakukan pengawasan dan uji laboratorium jajanan berbuka puasa (Takjil).
AMBON, PPID – Setiap orang tentu tidak ada yang menghendaki jika bencana menimpa dirinya, keluarga maupun lingkungannya. Namun apa daya, bencana datang tanpa pandang bulu. Yang jelas hanya satu hal yang dapat kita lakukan ketika bencana datang yaitu menghadapinya.