Penjabat Walikota Buka Safari Natal Pemkot di Kecamatan T.A Baguala
AMBON_PPID, Penjabat Walikota Ambon, Ir. Frans J. Papilaya, M.Si, membuka Safari Natal Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon di Kecamatan Teluk Ambon Baguala, Senin (19/12) di Gereja Lahai Roi, GPM Lateri, yang ditandai dengan pembakaran lilin Natal.
