Pemkot Komitmen Capai Predikat Opini WTP dari BPK
Ambon_PPID, Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon terus berkomitmen untuk meningkatkan predikat laporan keuangan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dari Opini Wajar Dengan Pengecualian (WDP) di tahun 2016, menjadi Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) di tahun 2017 ini.
