Kota Ambon Raih Penghargaan Predikat kepatuhan Tinggi 2018
Jakarta, PPID – Kota Ambon meraih penghargaan Anugerah Predikat Kepatuhan Tertinggi dalam kategori Pemerintah KotaTahun 2018 dalam acara Penyerahan Predikat Hasil Survey Kepatuhan terhadap Standar Pelayanan sesuai Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik Tahun 2018 yang diselenggarakan oleh…
