Bulan April 2019

Ambon Terima 2 Penghargaan Sindo Weekly 2019

Jakarta,PPID – Selasa (30/4), Bertempat di Ballroom Borobudur Hotel-Jakarta, Kota Ambon menerima 2 (dua) penghargaan Sindo Weekly Government Award 2019 yang diterima oleh Kepala Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian Kota Ambon, Joy Adriaansz.

Implementasi Smart City, DiskominfoSandi Ambon Gelar Workshop

Ambon, PPID – Dalam rangka percepatan Ambon menuju Smart City, Pemerintah Kota Ambon melalui Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian (DiskominfoSandi) menggelar Workshop Implementasi Smart City yang diikuti Pejabat perangkat daerah, akademisi serta para relawan TIK yang berlangsung di Meeting Room…

Wawali Imbau Siswa Tidak Tegang Hadapi UN

Ambon,PPID – Wakil Walikota (Wawali) Ambon, Syarif Hadler menghimbau kepada siswa-siswi peserta Ujian agar tidak tegang dan panik kala mengerjakan soal-soal Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) maupun Ujian Nasional Berbasis Kertas Pensil (UNKP).