Enam Mahasiswa Asal Kota Ambon Raih Cumlaude di STKIP Surya
Ambon,PPID – Enam dari 11 Mahasiswa Keguruan asal Kota Ambon meraih gelar Cumlaude dalam sidang senat terbuka Wisuda ke-4 Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Surya – Tangerang, Rabu (8/8). Wisuda tersebut dihadiri oleh Walikota Ambon, Richard Louhenapessy didampingi…
