PPKM Level 3 Kembali Diperpanjang Lewat Instruksi Wali Kota, Ini Poin Aturannya
AMBON, PPID – Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon, kembali memperpanjang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 3 di seluruh wilayah Kota Ambon.
AMBON, PPID – Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon, kembali memperpanjang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 3 di seluruh wilayah Kota Ambon.
AMBON, PPID – Momen peringatan Dies Natalis GMKI Komisariat Politeknik Ambon (Poltek) yang ke-20, memiliki makna yang penting dan strategis bagi keberlangsungan organisasi yang telah banyak melahirkan pempimpin dalam menjalankan tugas panggilannya di tengah Gereja, masyarakat, negara dan perguruan tinggi.
AMBON-PPID, Mempersiapkan Generasi emas 2045, bukanlah hal yang mudah, sebab Stunting masih menjadi masalah utama yang jika tidak diatasi akan menghambat momentum generasi Emas.
AMBON,PPID – Wali Kota Ambon, Richard Louhenapessy, Rabu (2/3/2022) di Balai Kota, menerima kunjungan Putri Indonesia Maluku 2022, Jaswin Kaur Dhillon.
AMBON,PPID – Tanggal 1 Maret 2022 menjadi hari istimewa bagi jajaran Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Penyelamatan yang memperingati Hari Ulang Tahun ke 103.
AMBON-PPID, Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon melalui Dinas Pendidikan akan membuka kembali Pembelajaran Tatap Muka (PTM) secara terbatas pada satuan pendidikan tingkat SMP dan SD.
AMBON–PPID Penyelenggaraan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) secara serentak yang diikuti 8 Desa dan 1 Negeri adat, makin dekat.
AMBON, PPID – Kota Ambon kini masuk ke Zona Kuning (Resiko rendah) dalam Peta Epidemiologi Sebaran COVID -19 Kabupaten/Kota di Provinsi Maluku.
AMBON, PPID – Terhitung hari ini, 1 Maret 2022, Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon akan menyerahkan santunan duka secara langsung bersamaan dengan penyerahan akta kematian kepada masyarakat yang anggota keluarganya meninggal dunia.
AMBON, PPID – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kota Ambon dalam upaya meningkatkan kualitas pelayanan administrasi kependudukan (Adminduk) secara terintegrasi, mendapat dukungan penuh dari Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon.