DPRD Kota Tual Kunjungi Pemkot Ambon
AMBON,PPID – Pimpinan dan Anggota DPRD Kota Tual, Senin (6/6/2022) melakukan kunjungan kerja ke Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon.
AMBON,PPID – Pimpinan dan Anggota DPRD Kota Tual, Senin (6/6/2022) melakukan kunjungan kerja ke Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon.
AMBON,PPID – Penjabat Wali Kota, Bodewin M. Wattimena menyatakan dengan volume sampah sebanyak 220 ton/hari, Kota Ambon memerlukan sistem pengelolaan daur ulang.
AMBON-PPID, Sebagai lembaga yang hidup dan tumbuh di tengah – tengah masyarakat, partisipasi Gereja dalam persoalan kebangsaan sangat diharapkan, karena menjadi bagian intergal dari misi, tugas dan panggilan dari Gereja itu sendiri.
AMBON, PPID – Rapat kerja Komite Olah Raga Nasional Indonesia (KONI) Kota Ambon, yang dilaksanakan Sabtu (4/6/2022) di Ruang Vlisingen – Balai Kota, difokuskan pada pembinaan dan peningkatan prestasi atlet di Ibu Kota Provinsi Maluku itu.
AMBON,PPID– Memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia yang jatuh pada 5 Juni, Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon bersama Pengurus Besar Angkatan Muda Gereja Protestan Maluku (PB – AMGPM), Sabtu (4/6/2022) melakukan kegiatan bakti lingkungan berupa pembersihan sampah.
SULI, PPID – Komisi Informasi Pusat (KIP) menggelar Focus Discusion Grup (FGD) Daerah Indeks Keterbukaan Informasi Publik tahun 2022, Jumat (3/6/2022) di Hotel Natsepa, Suli – Kabupaten Maluku Tengah (Malteng).
AMBON,PPID– Penjabat Wali Kota Ambon, Bodewin M. Wattimena, meminta para pimpinan OPD di lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon, untuk meningkatkan inisiatif dan menciptakan inovasi dalam peningkatan kualitas pelayanan publik.
AMBON,PPID – Pelaksanaan program Tentara Manunggal Membangun Desa (TTMD) Ke-113 Tahun 2022, di dusun Waringin Cap – Desa Wayame, dan dusun Talaga Pangge – Desa Rumah Tiga, Kecamatan Teluk Ambon mendapat apresiasi dari Penjabat Wali Kota Ambon, Bodewin M. Wattimena.
AMBON, PPID – Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon akan melakukan kajian terhadap perijinan gerai jaringan swalayan modern, langkah ini dilakukan untuk menjawab masukan dari anggota DPRD Kota Ambon.
AMBON, PPID – Memperingati Hari lahir Pancasila, yang jatuh setiap 1 Juni Penjabat Wali Kota, Bodewin M. Wattimena, mengajak masyarakat Kota Ambon agar berkomitmen untuk menjaga Pancasila.